Karya Bakti TNI Satkowil Semester I TA. 2024 Pemeriksaan Kesehatan & Pembagian Sembako Kodim 0612/Tasikmalaya di wilayah Kecamatan Mangkubumi

    Karya Bakti TNI Satkowil Semester I TA. 2024 Pemeriksaan Kesehatan & Pembagian Sembako Kodim 0612/Tasikmalaya di wilayah Kecamatan Mangkubumi

    POLRES TASIK KOTA - - - Kegiatan Karya Bakti TNI Satkowil Semester I TA. 2024 Pemeriksaan Kesehatan & Pembagian Sembako yang diselenggarakan Kodim 0612/Tasikmalaya dihadiri oleh Personil Subden Pom III / 2-2 Tasikmalaya, Koramil 1203 Kwl Kodim 0612 Tasikmalaya dan Polsek Mangkubumi Polres Tasikmalaya Kota di Kp. Liunggunung Kelurahan Mangkubumi Kecamatan Mangkubumi Kota Tasikmalaya, Minggu(26/5/24)

    Menurut Kapolres Tasik kota AKBP JOKO SULISTIONO, S.H., S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Mangkubumi Polres Tasik Kota Iptu Ruhana Effendi, SH mengatakan Kegiatan ini diselenggarakan oleh Kodim 0612 Tasikmalaya kami dari Polsek Mangkubumi ikut hadir dan berpartisipasi mendukung terlaksananya kegiatan tersebut sebagai salah satu wujud sinergitas TNI-POLRI. Mudah-mudahan kegiatan pemeriksaan kesehatan dan bantuan sembako tersebut bisa bermanfaat bagi warga masyarakat, ucapnya.

    Kegiatan ini juga sebagai sarana untuk mempererat silaturahmi TNI-POLRI dengan warga masyarakat karena kehadiran langsung TNI-POLRI di tengah masyarakat tentunya dalam rangka memberikan rasa nyaman dan aman kepada warga masyarakat.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Tempat Wisata di Tasikmalaya, Personel...

    Artikel Berikutnya

    Kanit Binmas Polsek Tamansari, Hadiri Pembukaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Pererat Silaturahmi dengan Tokoh Agama dan Warga, Panit Binmas Polsek Kawalu Hadiri Peringatan Isra Mi'raj
    Giat Patroli Siang Polsek Kawalu, Ciptakan Rasa Aman
    RILIS PERS Antisipasi Aksi Berandalan Bermotor, Polsek Tamansari Tingkatkan Patroli Dini Hari di Bundaran Gobras dan Jalan Mashudi

    Follow Us

    Tags